BIMTEK BUSINESS PLAN RUMAH SAKIT
Bimtek Business Plan Rumah Sakit Mitra Manajemen Daerah – Persaingan bisnis dalam bidang pelayanan kesehatan khusus rumah sakit semakin tinggi. Rumah sakit dituntut untuk lebih cerdas dalam mensiasati persaingan tersebut dengan membuat bisnis plan dan strategi bisnis yang handal dan tepat sasaran sehingga mampu mendorong pertumbuhan dan meningkatkan reputasi rumah sakit. Disamping itu manajemen rumah sakit juga harus mampu melihat kebutuhan dan tuntutan pangsa pasar dalam manajemen pelayanan serta trend pelayanana rumah sakit modern. Untuk menjawab tantanga tersebut dibutuhkan kemampuan untuk melakukan kaji ulang manajemen dengan melihat berbagai faktor internal maupun eksternal. Oleh karenanya business plan rumah sakit penting dalam merencanakan bisnis rumah sakit kedepan, agar tercapainya tujuan rumah sakit jangka pendek dan jangka panjang. Terkait dengan skill dan pengetahuan dalam membuat rencana bisnis merupakan suatu kewajiban yang sangat penting bagi pimpinan dan seluruh pihak manajerial rumah sakit. Maka dari itu Training Business Plan Rumah Sakit ini diperlukan.
BIMTEK BUSINESS PLAN RUMAH SAKIT
Dengan ini Lembaga Mitra Manajamen Daerah ( MMD ) SK.Tedaftar Di DITJEN POLPUM KEMENDAGRI RI, Bersama Narasumber Ahli Di bidangnya Akan Melaksanakan Bimtek-Diklat Dengan Tema, Bimtek Business Plan Rumah Sakit.
BERIKUT INFO JADWAL BIMTEK BUSINESS PLAN RUMAH SAKIT
Contact/Jadwal Bimtek Dan Diklat
HP/WA : 082297882021
Jadwal Bimtek https://www.trainingpusdiklat.com/download-jadwal/
EMAIL : info@trainingpusdiklat.com